Rumah Sakit Gaza : Setiap Pekan Muncul Kasus 50 Anak Palestina Kekurangan Gizi
Sebuah rumah sakit di Gaza utara mencatat 50 anak Palestina menderita kekurangan gizi setiap pekan, Anadolu Agency melaporkan (9/6/2024). Hossam Abu Safiya, direktur Rumah Sakit Kamal Adwan, melaporkan angka tersebut dalam sebuah pernyataan yang dikeluarkan pada hari Ahad. “Sistem kesehatan di Gaza adalah target penjajah israel, namun kami berusaha untuk melanjutkan layanan medis seminimal mungkin […]
Penjajah israel Serang RS Indonesia-Palestina di Rafah
Jalur Gaza – penjajah israel pada Selasa (28/5) melancarkan serangan artilerinya ke Rumah Sakit Indonesia-Palestina di Tel Sultan, barat Kota Rafah, Selatan Jalur Gaza, seperti yang dilansir oleh laman situs arab21.com. Serangan penjajah israel tersebut menargetkan lantai paling atas dari bangunan rumah sakit tersebut. Akibat serangan ini, kerusakan terjadi di bangunan lantai 5 rumah sakit. […]
Penjajah israel Hancurkan TK KNRP di Khan Yunis
Khan Yunis – Penjajah israel merobohkan sebuah Taman Kanak-Kanak (TK) di Khan Yunis, selatan Jalur Gaza, dalam serangannya ke wilayah tersebut pada Selasa (21/5/2024). TK ini adalah proyek pembangunan yang didanai oleh Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP) dan dibantu proses pendiriannya oleh organisasi Jam’iyyatul Al-Islamiyyah – Khan Yunis. Lembaga Pendidikan ini lalu dikelola oleh […]